Honda

Rekor Pertemuan Timnas Indonesia Vs Australia, Skuad Garuda Pernah Menang, Tapi?

Rekor Pertemuan Timnas Indonesia Vs Australia, Skuad Garuda Pernah Menang, Tapi?

Rekor pertemuan Timnas Indonesia Vs Australia, Skuad Garuda cuma menang sekali dalam 41 tahun. -Instagram/ivarjnr-

PALEMBANG, PALPRES.COM - Timnas Indonesia sudah menjejak babak 16 besar Piala Asia 2023, yang menjadi kali pertama dalam keikutsertaan di ajang tersebut.

Skuad Garuda berpeluang menorehkan sejarah berikutnya jika berhasil menjejak perempatfinal.

Asalkan Timnas Indonesia bisa mengalahkan Australia di babak 16 besar Piala Asia 2023.

Timnas Indonesia mendapat limpahan rezeki dengan memastikan lolos ke babak 16 besar Piala Asia 2023. 

BACA JUGA:Timnas Indonesia Vs Australia: Waktunya Shayne Pattynama Main?

BACA JUGA:Pengamat Ini Bilang Laju Timnas Indonesia Bisa Sampai Perempatfinal Piala Asia 2023, Ini Alasannya

Hal itu dipastikan usai skuad 'Garuda' menempati peringkat ketiga terbaik berkat hasil imbang laga Oman vs Kirgizstan. 

Hanya saja, Australia sudah menunggu di babak 16 besar.

Pertandingan ini akan berlangsung di Jassim bin Hamad Stadium, Qatar, Minggu 28 Januari 2024.

Skuad asuhan Shin Tae-yong wajib kembali menunjukkan semangat pantang menyerah ketika menghadapi Negeri Kanguru.

BACA JUGA:Timnas Indonesia U20 Kalah 1-2 Dari Thailand U20, Indra Sjafri: Skor Akhir Tidak Masalah!

BACA JUGA:Shin Tae yong: Tuhan Tahu Setiap Usaha Kita, Target Timnas Indonesia Tercapai Lolos 16 Besar Piala Asia

Meski demikian, rekor pertemuan kedua tim tidaklah memihak Indonesia. 

Berdasarkan catatan 11vs11, Indonesia sudah bertemu Australia sebanyak 18 kali sejak 1967. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: