5 Air Terjun Tertinggi di Sumatera Selatan, Ada yang Menjulang hingga 100 Meter
Air Terjun Lematang Indah, salah satu destinasi wisata alam di Provinsi Sumatera Selatan-Tangkapan layar Facebook @Andi-
Dengan keindahannya menjadikan mata tertuju pada pemandangannya.
Rasa dingin dan menyegarkan membuat tubuh menjadi rileks.
Berikut ini urutan air terjun tertinggi di Provinsi sumatera selatan yaitu:
1. Air Terjun Lematang Indah
Air terjun tertinggi di Provinsi Sumatera Selatan yaitu posisi pertama di duduki oleh Air Terjun Lematang indah.
Tepatnya di Prahu Dipo, Kecamatan Dempo Selatan, Kota Pagar Alam, Sumatera Selatan.
BACA JUGA:5 Wisata Air Terjun di Sumsel yang Menakjubkan, Nomor 2 Mirip dengan Air Terjun yang Ada di Kanada
BACA JUGA:Jarak 2 Jam dari Jakarta, 4 Tempat Wisata Air Terjun di Bogor Ini Punya Pemandangan yang Cantik
Air terjun yang satu ini sangat terkenal oleh masyarakat Indonesia, baik lokal maupun mancanegara.
Aliran air terjun ini berasal dari Gunung Dempo.
Ketinggian yang dimiliki oleh Air Terjun Lematang Indah ini sekitar 100 meter.
Sehingga sangat cocok untuk tempat destinasi wisata, seperti arung jeram, berfoto maupun mandi.
BACA JUGA:5 Wisata Air Terjun Memesona di Semarang, Keindahannya Seperti Bak Surga Tersembunyi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: