Anti Soak! 10 Tips Ini Bisa Memperpanjang Umur Baterai Hp, Wajib Coba
Anti Soak! 10 Tips Ini Bisa Memperpanjang Umur Baterai Hp, Wajib Coba-Freepik-
PALEMBANG, PALPRES.COM – Anti soak! 10 tips ini bisa memperpanjang umur baterai Hp, wajib coba ya.
Dalam situasi penggunaan yang intensif, menjaga agar baterai HP tidak cepat habis merupakan hal yang sangat penting.
Kehabisan daya pada HP dapat mengganggu kelancaran aktivitas sehari-hari.
Zaman sekarang siapa yang tidak memiliki smartphone, karena menjadi kebutuhan sehari-hari bagi banyak orang di era digital ini.
Namun, tidak semua orang menyadari pentingnya cara yang benar dalam mengisi daya baterai hp mereka.
Banyak kasus baterai yang meledak atau overheat, disebabkan oleh kesalahan pengguna saat mengecas hp.
Dalam beberapa tahun terakhir, fitur fast charging telah menjadi tren di industri smartphone, namun penggunaan yang salah dapat merusak baterai.
Untuk itu, penting bagi kita untuk mengetahui cara yang benar dalam mengecas hp, agar baterai tetap awet dan tahan lama.
BACA JUGA:Bukan Cuma di Pesawat! Inilah 5 Fungsi Mode Pesawat di HP, Rugi kalau ga tau
1. Salah satu langkah penting dalam mengecas hp adalah menggunakan charger asli yang disediakan oleh pabrikan.
Charger asli telah dirancang khusus untuk kompatibilitas yang tepat dengan baterai hp.
Banyak pengguna yang mengisi daya menggunakan charger dari pihak ketiga, atau meminjam charger orang lain.
Hal ini dapat menyebabkan perbedaan arus ampere dan mengganggu proses pengisian daya yang optimal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: