Ada Pemain Keturunan Indonesia di Liga Portugal, Shin Tae-yong Langsung Tertarik?
Ada pemain keturunan Indonesia di Liga Portugal, Shin Tae-yong langsung bergerak?-Instagram/@danil.ss10-
Pasalnya, kiprah pemain-pemain yang tampil di level bawah memang sulit terlacak.
Dari riwayat klubnya, Danilson Soares Silva sempat bermain di akademi Feyenoord.
Ia bermain di kelompok umur U-17.
Danilson kemudian pindah ke Excelsior U-21 dan menghabiskan waktunya tiga musim di sana.
Dengan jejak kariernya yang kurang mentereng, apakah Danilson nantinya bisa diminati Shin Tae-yong ke Timnas Indonesia?
Sementara itu, Shin Tae-yong sudah mengatakan bahwa dirinya akan ke Belanda.
Pelatih asal Korea Selatan ini mengaku bakal di Belanda selama dua minggu untuk mencari pemain keturunan yang berkualitas.
Tujuannya tentu agar pemain itu dibujuk untuk dinaturalisasi guna menambah kekuatan Skuad Garuda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: