Resolusi Kamera Utama 50MP, Harga Beda Tipis, Pilih Samsung Galaxy A24 atau Xiaomi Redmi Note 12?
Resolusi Kamera Utama 50MP, Harga Beda Tipis, Pilih Samsung Galaxy A24 atau Xiaomi Redmi Note 12? --Ilustrasi
Begitu juga dengan Xiaomi Redmi Note 12 dibekali dua kamera, kamera utamanya beresolusi 50MP dan kamera depannya 13MP yang mampu memberikan hasil cukup memuaskan.
Di segi baterai, Samsung Galaxy A24 dibekali kapasitas baterai 5000 mAh berjenis lithium polymer dan non removable serta dukungan fitur fast charging 15 Watt.
Xiaomi Redmi Note 12 juga dibekali dengan baterai berkapasitas 5000 mAh jenis yang sama dengan Galaxy A24 dan di dukung fitur fast charging 18 Watt.
BACA JUGA:Spesifikasi Oppo Reno12 Pro Bocor ke Publik, Layar Lengkung dengan Spek Kamera Bikin Takjub, Harga?
Itulah beberapa ke unggulan dari Galaxy A24 dan Redmi Note 12 yang bisa disimpulkan kalau kedua hp tersebut memiliki spesifikasi yang hampir sama, terutama pada segi penyimpanan dan kameranya.
Xiaomi Redmi Note 12 memiliki beberapa keunggulan yang cukup menarik seperti kecepatan prosesor, refresh rate, ukuran layar, dan harganya.
Oleh karena itu, Redmi Note 12 bisa menjadi pilihan yang tepat buat kamu yang memilih hp di kelas harga kisaran Rp2.000.000.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: