Citraland
Honda

Bersiaplah Indonesia Mulai Produksi Mobil Terbang Bukan Sekedar Khayalan Pakai Sabuk Pengaman

Bersiaplah Indonesia Mulai Produksi Mobil Terbang Bukan Sekedar Khayalan Pakai Sabuk Pengaman

Inilah wujud mookup Vela Alpha Mobil terbang yang akan diproduksi Indonesia-youtube -vela aero

BACA JUGA:Mudik Lebaran Makin Seru dengan Toyota Raize 1.0T GR Sport CVT One Tone: SUV Compact yang Sporty dan Nyaman

BACA JUGA:Maxus Territory 2024 Mobil SUV Murah dengan Spek Canggih, Bikin Minder Pajero dan Fortuner

Alpha eVTOL dikatakan sangat cocok untuk Urban Air Mobility (UAM).

Sementara pada Alpha hVTOL membawa mesin pembakaran dalam yang dilengkapi dengan bantuan baterai. 

Versi mesin terakhir ini memiliki kelebihan bisa terbang di atas perairan, jarak terbang yang mampu ditempuhnya hingga 400 kilometer, sesuai dengan keperluan Regional Air Mobility (RAM).

Secara komersil, Mobil terbang ini diperkirakan akan mulai beroperasi menjelang tahun 2028 dengan kisaran harga jual US 1,5 Juta dolar-US 2 Juta Dolar atau setara dengan Rp 23 miliar-Rp 31.25 miliar.

BACA JUGA:Intip Spesifikasi dan Harga SUV Terbaru Mazda CX-3 2024 Berteknologi Canggih dengan 2 Pilihan Mesin

BACA JUGA:Spek Gahar, 5 Rekomendasi Motor Trail Terbaik, Jago Trabas Segala Medan

Vela Alpha bahkan diproyeksikan akan hadir dan digunakan di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara Indonesia pada 2045 mendatang.

Jakarta-Soekarno Hatta Bisa Ditempuh Dalam Waktu 8 Menit

Vela Alpha diperkirakan dapat mempersingkat waktu perjalanan dari SCBD Jakarta ke Bandara International Soekarno-Hatta di Tangerang 

Lebih cepat 40 menit dari kereta dan lebih cepat 1 jam dari mobil

perbandingan jarak tempuh mobil terbang vela alpha-youtube -vela aero

BACA JUGA:Mobil Bekas Berkelas Tahun 2012, Harga Murah Sangat Cocok Buat Mudik Lebaran 2024

BACA JUGA:Mobil Sedan Murah Buat Lebaran, Segini Harga Mobil Baru Toyota Vios Maret 2024

Kerjasama antara PT Dirgantara Indonesia dengan Vela Aeroini ini dalam hal engineering dan produksi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: