Surganya Logam Mulia, Inilah 10 Batu Akik Termahal di Indonesia, Kamu Punya?
Ilustrasi 10 batu akik paling mahal di Indonesia-pixabay-
BACA JUGA:Cuma Ada di Sumsel, Jembatan Dalam Air Ini Habiskan Anggaran Rp5 Triliun, Cek Lokasinya
Kekayaan warna yang dimilikinya mulai dari kuning, merah, ungu, hijau, menjadikannya batu yang menarik perhatian.
7. Batu Permata Sulaiman
Batu akik permata Sulaiman ini berasal dari Gunung Sulaiman di Jawa Barat.
Keunikan dan kekerasannya menjadikan baru ini salah satu yang paling eksklusif di tanah air.
BACA JUGA:10 Cara Ini Dipercaya Dapat Bantu Kamu Mengendalikan Emosi Selama Berpuasa, Patut Dicoba!
8. Batu Combong Madu
Batu Combong Madu dikenal dengan warna kuning keemasan yang sangat menawan.
Berasal dari daerah Pacitan, batu akik ini sangat dihargai lantaran keindahan dan kelangkaannya.
9. Batu Merah Delima Rokan
BACA JUGA:Realme C51s Sudah Resmi Meluncur di Indonesia, Harga Rp1 Jutaan Dibekali Kamera Terbaik di Kelasnya!
Batu Merah Delima Rokan ini memiliki warna merah yang cukup dalam.
Berasal dari Provinsi Riau, kualitas batu ini membuatnya menjadi salah satu yang paling dicari di pasaran.
10. Batu Black Jade
Batu Akik Black Jade banyak ditemukan di wilayah Banten dengan keunikan warna hitamnya yang eksklusif.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: