6 Hp Android Keluaran Terbaru dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 3, Spek Kencang Main Game Tanpa Ngelag
HP Android terbaru dengan chipset Snapdragon 8 Gen 3 untuk gaming-Youtube C4ETech English-
Xiaomi 14 juga dilengkapi dengan GPU Qualcomm Adreno yang lebih kuat dan lebih efisien, yang dipercaya akan memberikan pengalaman permainan game mobile yang lebih baik.
Selain itu, Xiaomi 14 juga memiliki sistem pendingin IceLoop agar penggunaan HP tidak cepat panas.
BACA JUGA:Xiaomi 14 Ultra Hadir dengan Kamera Telephoto Periskop 5x Zoom, HP Incaran Fotografer, Harganya?
BACA JUGA:Xiaomi 14 Rilis di Indonesia Maret Ini, Laku di Pasar Global, Cek Spesifikasi dan Harganya
2. ROG Phone 8 Pro
ROG Phone 8 Pro adalah HP Android keluaran terbaru dengan Snapdragon 8 Gen 3 dari Asus.
HP ini dilengkapi dengan layar Samsung AMOLED dengan frekuensi 165Hz LTPO.
ROG Phone 8 Pro ditawarkan dalam format 16GB RAM dan 512GB penyimpanan, dan dilengkapi dengan sistem operasi Android 14 dengan ROG UI.
BACA JUGA:ASUS ROG Phone 8 Series Resmi Hadir di Indonesia, Spek Berubah Drastis Makin Nggak Ada Lawan
BACA JUGA:ASUS ROG Siap Luncurkan Seri Terbaru ROG Phone 8 Series dengan Prosesor Snapdragon 8 Gen 3
HP Android ini menawarkan kinerja yang robust, menjamin pengalaman gaming tanpa ngelag, serta spesifikasi tambahan yang menambah kelebihan gaming.
Selain itu kameranya terdiri dari kamera utama dengan 50MP, kamera telephoto dengan 3x dan kamera ultrawide dengan 0.7x yang membuat fotografi memiliki hasil yang bagus.
Xiaomi 14 dan ROG Phone 8 Pro-Kolase-
3. Samsung Galaxy S24 Ultra
Samsung Galaxy S24 Ultra adalah HP Android keluaran terbaru dari Samsung yang dilengkapi dengan chipset Snapdragon 8 Gen 3.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: