Citraland
Honda

Jauh Banget! Bisa Jalan 100 Km Sekali Ngecas, Motor Listrik Ini Mirip Honda Super Cub

Jauh Banget! Bisa Jalan 100 Km Sekali Ngecas, Motor Listrik Ini Mirip Honda Super Cub

Motor Listrik Sekali Cas Bisa Melaju 100 Km.-Foto motron-motorcycles.com -

BACA JUGA:Rekomendasi 4 Motor Retro Klasik Pabrikan Jepang, Jadi Incaran Pecinta Otomotif di Indonesia

Motor ini mirip Supercubgenerasi pertama buatan tahun 1950-an.

Walaupun bentuknya mirip motor jadul, fitu-fitur yang ditawarkan telah canggih dan mampu bersaing dengan motor modern.

Misalnya penerapan LED pada penerangan utama, panel instrumen kombinasi analog dan digital.

Motor bebek retro ini juga dibekali Honda Smart Key System dari segi fitur keamanan.

BACA JUGA:Desain Ganteng, Inilah Motor Retro Modern Terbaik 2024 dengan Harga Murah Pas di Kantong

Berbicara performa, Honda Super Cub C125 mengusung mesin berkapasitas 125 cc SOHC berpendingin udara.

Selain itu, tersemat juga teknologi injeksi elektronik PGM-FI.

Dengan mesin tersebut, diklaim tenaga yang mampu dihasilkan mencapai 9,65 dk pada putaran 7.500 rpm.

Sementara torsi maksimalnya berada di angka 10,4 Nm pada putaran 6.250 rpm.

BACA JUGA:Bermesin 250 CC 2 Silinder, Motor Retro Ini Miliki Fitur Canggih, Kapan Masuk Indonesia?

Tenaga itu disalurkan ke roda belakang dengan menggunakan transmisi semi otomatis 4 percepatan seperti motor bebek.

Kaki-kakinya juga tergolong mumpuni dengan penggunaan ban depan dan belakang tubeless yang dibalut velg cast whell 17 inci.

Suspensinya kombinasi antara teleskopik di bagian depan dan belakangnya shockbreaker ganda.

Sistem pengereman utamanya telah menggunakan cakram.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: