Loker BUMN: PT KAI Buka Lowongan Kerja Melalui Rekrutmen Program Management Trainee Tahun 2024
Loker BUMN: PT KAI Buka Lowongan Kerja Melalui Rekrutmen Program Management Trainee Tahun 2024 -IG/-lokernas
Management Trainee Investment Planning memiliki peran dan tanggung jawab dalam pengembangan bisnis eksisting di bidang perkeretaapian sesuai dengan ketentuan yang berlaku
- Jenis Kelamin Perempuan
- Memiliki Ijasah S1, dari jurusan: Teknik Sipil
16. Management Trainee – Project Monitoring and Evaluation
Management Trainee Project Monitoring and Evaluation memiliki peran dan tanggung jawab dalam evaluasi dan rekomendasi terkait pengelolaan proyek investasi pengembangan dan penugasan pemerintah termasuk manajemen kontruksi,jaminan kualitas,dan pengujian serta inspeksi.
- Jenis Kelamin Laki-laki
- Memiliki Ijasah S1, dari jurusan:
- Teknik Sipil
- Sipil Transportasi
17. Management Trainee – Information Technology Planning and Development
Management Trainee Information Technology Planning and Development memiliki peran dan tanggung jawab dalam pengelolaan sistem informasi Perusahaan yang meliputi perencanaan strategis jangka panjang teknologi informasi/IT Master Plan, program rencana tahunan teknologi informasi/IT Business Plan, pengelolaan risiko IT, tata kelola IT (IT Governance), pengelolaan proyek termasuk proyek investasi IT, serta pengelolaan SDM IT pengembangan sistem informasi Perusahaan yang meliputi perencanaan dan evaluasi pengembangan Aplikasi sesuai dengan kebutuhan Business Process Owner (BPO).
- Jenis Kelamin Laki-laki
- Memiliki Ijasah S1, dari jurusan:
- Sistem Informasi
- Teknik Informatika
- Manajemen Informatika
- Ilmu Komputer
18. Management Trainee – Risk Management
Management Trainee Risk Management memiliki peran dan tanggung jawab dalam pengendalian dan mitigasi risiko risiko Perusahaan yang meliputi perencanaan, pengendalian, pengawasan dan evaluasi atas proses pengukuran maturitas risiko, kerangka manajemen risiko, tindaklanjut temuan risiko, pengendalian profil risiko dan ketaatan, pemeliharaan kultur sadar risiko.
- Jenis Kelamin Laki-laki
- Memiliki Ijasah S1, dari jurusan:
- Administrasi Bisnis
- Akuntansi
BACA JUGA:Mengungkap Misteri Arwana Platinum: Ikan Termahal di Dunia Air Tawar sebagai Simbol Keberuntungan
19. Management Trainee – Audit Evaluation, Monitoring and Administration
Management Trainee Audit Evaluation, Monitoring and Administration memiliki peran dan tanggung jawab dalam proses penyusunan business plan, pogram Kerja Tahunan, RKA Tahunan, menyusun laporan kompilasi seluruh temuan hasil audit, melakukan monitoring dan evaluasi atas tindak lanjut rekomendasi hasil audit, eksternal dan arahan pemegang saham, melaksanakan pendampingan bagi eksternal auditor, komite audit dan pemutakhiran tindak lanjut serta pengelolaan penatausahaan administrasi SDM, Keuangan dan kerumahtanggaan di lingkungan Internal Audit sehingga tercipta perencanaan, pengelolaan administrasi internal audit yang baik, tepat dan akurat.
- Jenis Kelamin Laki-laki
- Memiliki Ijasah S1, dari jurusan: Akuntansi
20. Management Trainee – Quality Assurance and GCG
Management Trainee Quality Assurance and GCG memiliki peran dan tanggung jawab dalam pengelolaan mutu dan kepatuhan yang meliputi yang meliputi standard dan sistem penjaminan mutu berdasarkan standard ISO, mengevaluasi pelaksanaan sistem penjaminan mutu dan peningkatan mutu berkelanjutan (quality improvement), memastikan kepatuhan atas pelaksanaan Good Corporate Governance (GCG) melalui penerapan sistem pelaporan pelanggaran (Whistleblowing System – WBS) serta pemantauan implementasi Kriteria Penilaian Kinerja Unggul (KPKU) BUMN di lingkungan Perusahaan sesuai dengan aturan yang berlaku dalam mendukung upaya pengelolaan perusahaan yang baik.
- Jenis Kelamin Laki-laki
- Memiliki Ijasah S1, dari jurusan: Manajemen
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: