Langka Banget! 15 Jurusan Ini Hanya Bisa Kamu Temukan di IPB Lho, Camaba Ada yang Minat?
Kampus Institut Pertanian Bogor-Web: Indonesja Environment & Energy-
6. Jurusan Tek Dan Manajemen Perikanan Tangkap IPB
Jurusan ini memiliki akreditasi unggul, lho.
Jika kamu masuk di sini, kamu akan mempelajari tentang permasalahan mengenai hukum laut, teknologi tekstil, alat tangkap, hingga tingkah laku ikan.
7. Jurusan Agronomi Dan Hortikultura IPB
Jurusan ini memiliki akreditasi unggul, lho.
Jika kamu masuk di sini, kamu akan mempelajari tentang bagaimana suatu produk dihasilkan dan berkembang berkelanjutan.
Nah, hal-hal tersebut dapat kamu pelajari dsri fisiologi tanaman.
8. Jurusan Tek. Dan Manajemen Perikanan Budidaya IPB
Jurusan ini memiliki akreditasi unggul, lho.
Jika kamu masuk di sini, kamu akan mempelajari tentang bagaimana memproduksi suatu produk dari perikanan budaya.
9. Jurusan Konservasi Sumberdaya Hutan dan Ekowisata IPB
Jurusan ini memiliki akreditasi A, lho.
BACA JUGA:Ini Deretan TOP Kampus Swasta di Indonesia Menurut Webometrics, Ada Kampusmu Ga Di Sini?
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: