RDPS
Honda

8 Ikan Hias Pembawa Keberuntungan dan Rezeki, Sudah Punya?

8 Ikan Hias Pembawa Keberuntungan dan Rezeki, Sudah Punya?

Ilustrasi ikan hias pembawa keberuntungan dan rezeki-istock-

PALPRES.COM - Banyak orang mengharapkan keberuntungan dan membawa harmoni ke dalam kehidupan.

Cara terpopuler yang diyakini masyarakat salah satunya dengan memelihara ikan hias.

Terlebih jika ikan hias yang dipelihara membawa keberuntungan dan rezeki.

Ilmu fengsui yang telah ada sejak ribuan tahun lalu mengajarkan pentingnya menyeimbangkan energi di sekitar.

BACA JUGA:Lengkapi Koleksi Tanaman Hias dengan 4 Tanaman Berdaun Unik Ini, Sulap Hunian Makin Indah dan Estetik!

Tujuannya tak lain untuk mencapai kebahagiaan dan kesuksesan.

Dalam pandangan fengsui, ikan hias mempunyai simbol khusus dan diyakini membawa energi positif ke dalam rumah atau lingkungan dimana mereka dipelihara.

Ikan tersebut tentunya dianggap mempunyai daya tark khusus dan dianggap membawa keberuntungan dan perlindungan bagi pemiliknya.

Berikut ini 8 jenis ikan hias yang dipercaya mendatangkan rezeki dan keberuntungan:

BACA JUGA:Auto Mandi Keringat, Ini 5 Daerah Terpanas di Jombang Jawa Timur

1. Ikan Longfin Koi

Ikan ini dikenal dengan nama ilmiah Cyprinus Caprio, yang dianggap sebagai lambang cinta.

Harga ikan ini tergolong mahal, terutama jika menghasilkan perkawinan silang dengan warna yang semakin cantik.

Ikan Longfin Koi ini dipercaya dapat membawa kerukunan dalam keluarga pemiliknya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: