Ketua Umum PSSI Erick Thohir: Terima Kasih Garuda Muda, Terima Kasih Indonesia, Target Kita Olimpiade 2028
Ketua Umum PSSI Erick Thohir menyaksikan Pertandingan Timnas Indonesia U23 vs Guinea U23 di babak playoff Olimpiade Paris 2024 berlangsung di Centre National du Football de Clairefontaine, Kamis 9 Mei 2024 malam WIB-pssi.org-
Begitu juga di menit ke 40, Marselino Ferdinan mendapatkan peluang emas, tetapi tendangannya justru melebar.
Timnas Indonesia U23 nyaris kebobolan lagi pada menit ke 45, namun berkat ketenanganBACA JUGA:Kapten Timnas Indonesia U-23 Rizky Ridho Bisa Main Lawan Guinea, Benarkah? Cek Aturan FIFA Ini kiper Ernando Ari, tendangan striker Guinea Algassime Bah berhasil dimentahkan.
BACA JUGA:Justin Hubner dan Elkan Baggott Absen, Inilah 22 Pemain Timnas Indonesia U-23 Lawan Guinea
BACA JUGA:Timnas Indonesia U-23 vs Guinea, Justin Hubner dan Elkan Baggott Ditunggu Sampai Malam Ini
Skor 1-0 untuk keunggulan Guinea U23 bertahan hingga babak pertama berakhir.
Pada babak kedua, Skuad Garuda Muda mencoba bangkit demi mengejar ketertinggalan.
Pada menit 67, Marselino Ferdinan lewat aksi individunya berhasil menerobos pertahanan Guinea.
Namun, aksi itu tidak berbuah gol.
BACA JUGA:Kaba Diawara Sebut Timnas Guinea Punya 2 Keunggulan untuk Habisi Timnas Indonesia U-23, Apa Itu?
BACA JUGA:Kapten Timnas Indonesia U-23 Rizky Ridho Bisa Main Lawan Guinea, Benarkah? Cek Aturan FIFA Ini
Petaka datang di menit menit 72, Alfeandra Dewangga dianggap melakukan pelanggaran di kotak penalti terhadap Algassime Bah, Wasit Francois Letexier asal Prancis menunjuk titik putih untuk kedua kalinya.
Bahkan, Pelatih Shin Tae-yong harus diganjar kartu merah karena memprotes dengan keras keputusan tersebut
Setelah laga dilanjutkan beberapa saat kemudian, Algassime Bah yang mengambil tendangan penalti gagal mengeksekusi dengan baik.
Tendangannya mampu ditepis Ernando Ari.
BACA JUGA:Timnas Putri Indonesia U17 Siap Hadapi Korea Selatan, Coach Mochi: Lupakan Kekalahan di Laga Perdana
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: