Honda

Lowongan Kerja PT Astra International Tbk Melalui Astra Graduate Program 2024 Batch 13 Ini Cara Daftarnya

Lowongan Kerja PT Astra International Tbk Melalui Astra Graduate Program 2024 Batch 13 Ini Cara Daftarnya

PT Astra International Tbk-IG/-disnakerja

PALPRES.COM - PT Astra International Tbk kembali membuka lowongan kerja melalui Astra Graduate Program 2024 Batch 13. Ini cara daftarnya.

PT Astra International Tbk didirikan pada tahun 1957 di Jakarta dengan nama Astra International Inc sebagai  perusahaan perdagangan umum. 

Pada tahun 1990, sebagai bagian dari penawaran umum saham perseroan, namanya diubah menjadi PT Astra International Tbk, dan selanjutnya saham tersebut dicatatkan di Bursa Efek Indonesia dengan menggunakan kode ASII. Nilai  pasar Astra pada akhir tahun 2018  sebesar Rp333,0 triliun.

Astra telah mempengaruhi berbagai lapisan masyarakat melalui berbagai aktivitas yang dilakukannya serta produk dan layanan yang ditawarkannya. 

BACA JUGA:Lowongan Kerja 8 Posisi Jabatan dari PT Tanjung Power Indonesia Lokasi Kalimantan Selatan, Tertarik?

BACA JUGA:Cek di Sini! Lowongan Kerja Tenaga Pendukung Kementerian Agraria dan Tata Ruang Badan Pertanahan Nasional

Warga Negara Indonesia menggunakan sepeda motor dan mobil, jalan tol, perusahaan percetakan dan jasa pembiayaan, perbankan, dan asuransi Astra dalam kehidupan sehari-hari. 

Saat ini PT Astra International Tbk membuka posisi terbaru baru pada Mei 2024. 

Berikut ini lowongan kerja PT Astra International Tbk saat ini  bagi  para pencari kerja yang memiliki kualifikasi sebagai berikut dan ingin mengembangkan karir.

Lowongan Kerja PT Astra International Tbk

BACA JUGA:Buka Cabang Baru Berikut Lowongan Kerja PT Pesta Pora Karya Abadi (Mie Gacoan) Lulusan D3 dan S1

BACA JUGA:Lowongan Kerja Perusahaan Pertambangan Batubara PT Hasnur Riung Sinergi (HRS) Lulusan SMA SMK S1

Astra Graduate Program 2024 Batch 13

Astra Graduate Program adalah serangkaian program pengembangan yang dirancang untuk menyiapkan Future Leaders di Astra.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: