10 Manfaat Memakai Sabuk Pengaman Saat Berkendara, Yakin Masih Gak Mau Pakai?
Simak 10 manfaat memakai sabuk pengaman saat berkendara, yakin masih gak mau pakai?-Freepik.com/jcomp-
PALPRES.COM – Masih sering dijumpai masyarakat yang enggan mengenakan sabuk pengaman saat berkendara.
Padahal, sabuk pengaman bermanfaat untuk menjaga keselamatan pengendara dan penumpang selama dalam perjalanan.
Berikut ini 10 manfaat memakai sabuk pengaman saat berkendara, yakin masih gak mau pakai?
1. Mengurangi risiko cedera parah
BACA JUGA:Perbandingan Mobil Listrik: Wuling BinguoEV vs. Citroen e-C3, Mana yang Lebih Unggul?
BACA JUGA:BBM Masih Mahal, Mulailah Beralih ke NIU Gova 03 Lite, Motor Listrik Murah, Bisa Lari Sejauh 70 Km
Sabuk pengaman dapat membantu mengurangi risiko cedera serius saat terjadi kecelakaan lalu lintas.
Ketika terjadi benturan keras, sabuk pengaman akan menahan tubuh pengemudi dan penumpang agar tidak terlempar keluar kendaraan atau terhantam bagian keras di dalam mobil.
Dengan memakai sabuk pengaman, risiko cedera kepala, tulang belakang, dan organ internal dapat berkurang signifikan.
2. Mengurangi risiko tabrakan dengan bagian kendaraan
BACA JUGA:Honda Vario 160 Versi CBS Hadir dengan Tampilan Lebih Elegan, Harganya Masih Tetap Sama
BACA JUGA:Skutik Baru dari Honda, Mesin 125 CC Tengah Ramai Jadi Sorotan, Ini Spesifikasinya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: