Apasih Perbedaan Vivo X100 dan X100 Pro, Kamera nya Luar Biasa?!
Spesifikasi Luar Biasa Vivo X100 dan X100 Pro: Kamera Berteknologi Zeiss, Berapa Harganya?--Vivo Global
Selain performanya, yang patut disoroti dari kedua series Vivo terbaru ini adalah pada aspek kameranya.
Untuk HP pertama, Vivo X100 dibekali tiga kamera di bagian belakang, yaitu kamera utama 50MP, kamera ultrawide 50MP.
BACA JUGA:UPDATE! HP Oppo Reno 7 5G Banting Harga, Dulu 7 Jutaan Kini Lebih Terjangkau, Cek di Sini
BACA JUGA:Advan G9 Pro: Ponsel 1 Jutaan dengan RAM 6 GB, HP Lokal Memang Beda
Dan kamera telefoto 64MP dengan lensa periskop untuk foto dekat.
Sementara X100 Pro juga memiliki tiga kamera yang sama.
Namun pada kamera utama dibekali dengan sensor IMX989 yang lebih besar tentunya.
Sehingga akan menghasilkan fotografi yang jauh lebih baik.
BACA JUGA:5 HP Xiaomi dengan Kamera Terbaik, Hasilnya Jernih Setara DSLR, Harga Mulai 4 Jutaan
BACA JUGA:Tanpa Perlu Kamera Mahal! Ini Tips Hasilkan Foto Aesthetic Cukup Pakai Hp
Selain itu, X100 Pro menjadi ponsel pertama dari Vivo yang punya lensa telefoto bersertifikat Zeiss APO.
Sehingga, foto yang dihasilkan dari Hp ini berkualitas tinggi dengan distorsi yang minimal.
5. Baterai
Dalam hal pengisian daya, Vivo X100 dibekali dengan baterai 5.000 mAh.
BACA JUGA:5 HP Terbaik untuk Anak Sekolah yang Murah dengan RAM Besar, Harga Mulai 1 Jutaan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: