Wajib Tau 6 Jenis Burung Lovebird, Cocok Buat Kamu Yang Ingin Bisnis, Tembus 2 Jutaan Perekor
Daftar harga 6 jenis burung Lovebird, tembus 2 jutaan perekor.-YouTube/budidayatani.com-
BACA JUGA:Potensi Hujan Lebat Disertai Petir Akan Mengguyur Beberapa Wilayah di Sumsel Hari Ini
4. Lovebird Blue Mask
Harganya Kisaran Rp1 sampai 2 Juta
Lovebird ini memiliki bulu hijau berpadu dengan masker biru di sekitar mata.
Kombinasi warna yang kontras membuatnya terlihat menarik.
BACA JUGA:Jadwal Sholat Hari Ini 20 Mei 2024 untuk Wilayah Palembang dan Sekitarnya
Lovebird Blue Mask juga dianggap langka dan mahal, terutama jika memiliki warna biru yang intens dan bersinar.
5. Lovebird Fischer's
Harganya kisaran Rp 500 Ribu Sampai Rp 2 Juta
Lovebird Fischer's dikenal dengan kepala oranye dan pipi merah yang mencolok.
BACA JUGA:Lakukan Safari Ashar, Ratu Dewa Resmikan Masjid Al-Istiqomah Istiqomah Palembang
BACA JUGA:HUT ke 78 Provinsi Sumsel, Agus Fatoni Syukuran Hari Jadi dan Banyaknya Prestasi yang Dicapai
Mereka memiliki kombinasi warna yang mencolok, termasuk tubuh hijau dan perut kuning.
Lovebird Fischer's termasuk dalam jenis Lovebird yang mahal karena popularitasnya yang tinggi dan keunikan warna bulunya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: