Kolestrol Tinggi Karena Konsumsi Daging Kurban Berlebihan? Coba Buat Ramuan Tradisional Ini
Ilustrasi Salah Satu Ramuan Herbal yang Bisa Menurunkan Kadar Kolestrol Tinggi Usah Konsumsi Daging Kurban Berlebihan.-Foto Freepik-
BACA JUGA:Selain Enak, Ini Dia 5 Bahan Makanan Sehat Untuk Menu Buka Puasa Bagi Pengidap Kolestrol Tinggi
Untuk mengolahnya pertama siapkan 100 gram kayu manis lalu bersihkan dengan air.
Setelah itu rebus akar manis dengan 3 gelas air hingga jadi setengah gelas.
Diamkan terus saring kayu manis lalu minum sebanyak 2 kali sehari secara teratur.
2. Ramuan Daun Salam
BACA JUGA:Bunda, Coba Hindari Mengolah Sayuran Sehat Dengan Cara ini? Risiko Kolestrol Meningkat
Tidak hanya kayu manis saja, daun salam pun bisa menurunkan kolestrol tinggi tapi juga kadar asam urat.
Daun salam pun biasanya juga dimanfaatkan untuk menambah kelezatan makanan.
Tidak heran bila daun salam banyak manfaat bagi kesehatan tubuh.
Cara mengolah untuk menurunkan kolestrol diantaranya.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Ramuan Herbal Toga Yang Baik Untuk Kesehatan, Bisa Meningkatkan Gairah
Siapkan terlebih dahulu 10 lembar daun salam, 4 batang serai, dan 5 lembar daun dewa.
Kemudian cuci semua dan direbus dengan 3 gelas air hingga dijadikan 2 gelas.
Lalu sebaiknya konsumsi 2 kali sehari secara teratur.
3. Ramuan Temulawak
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: