Citraland
Honda

Rekomendasi 6 Tempat Wisata Penuh Fasilitas Seru dan Edukatif di Palembang, Cocok Buat Anak-Anak

Rekomendasi 6 Tempat Wisata Penuh Fasilitas Seru dan Edukatif di Palembang, Cocok Buat Anak-Anak

Tempat Wisata Keluarga di Palembang-Kolase-

Untuk hari Senin sampai Jumat, tiket masuk dibayar sebesar Rp40 ribu per orang, untuk Sabtu sebesar Rp50 ribu, dan untuk hari Minggu atau libur nasional sebesar Rp60 ribu.

2. Fantasy Island Palembang

BACA JUGA:HITS! 5 Tempat Wisata Keluarga di Palembang yang Seru dan Keren Abis, Harga Tiket Mulai dari Rp0

BACA JUGA:Rekomendasi Tempat Wisata Keluarga Di Sumedang Yang Wajib Dikunjungi!

Fantasy Island Palembang merupakan salah satu wisata keluarga di Palembang yang menyediakan berbagai ragam permainan yang tersedia, termasuk kolam khusus untuk anak-anak di bawah umur.

Fantasy Island di lengkapi dengan cafeteria yang dikelola oleh pengelola Fantasy Island, yang menyediakan berbagai jenis makanan dan minuman.

Selain itu, di sekeliling taman bermain ini juga banyak terdapat rumah makan maupun restaurant, seperti rumah makan Padang atau restaurant cepat saji KFC.

Biaya tiket masuk Fantasy Island berbeda-beda hari dan hari libur nasional.

BACA JUGA:5 Objek Wisata Sejarah Menarik di Kota Medan yang Jadi Primadona, Liburan Wajib Mampir

BACA JUGA:4 Tempat Wisata Alam yang Seru di Lahat, Asyik untuk Liburan Keluarga yang Mengesankan

Tempat ini cocok untuk berliburan bersama keluarga tercinta.

3. Kampung Kapitan

Kampung Kapitan merupakan sebuah lokasi wisata yang bersejarah di Palembang yang berlokasi di kawasan Kelurahan 7 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I, dengan perkampungan seluas lebih kurang 20 ha.

Kampung Kapitan merupakan lokasi cagar budaya yang menarik karena adanya rumah-rumah tua yang memiliki arsitektur unik dan seni lukis terbaik. 

BACA JUGA:4 Wisata Libur Lebaran 2024 di Palembang, Buat Liburan Bareng Keluarga Lebih Mengesankan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: