Yamaha Force 2.0 Bermesin 155 Cc dengan Tampilan Baru, Dibandrol Segini Harganya
Yamaha Force 2.0 bermesin 155 Cc hadir dengan tampilan baru yang lebih keren dan sport.-Foto Youtube-
BACA JUGA:Mana yang Lebih Unggul, Yamaha NMAX Turbo Vs Honda ADV 160?
Lebih banyak informasi yang dapat dilihat oleh pengendaranya termasuk indikator traction control.
Untuk harganya sendiri,Yamaha motor Taiwan membandrol sekitar Rp48,9 jutaan.
Beralih nih ke bagian spesifikasi Yamaha Force 2.0 masih menggunakan basis mesin yang sama mesin berkapasitas 155 cc silinder tunggal 4 tak dan berpendingin cairan.
Basis mesin yang digunakan adalah mirip dengan Yamah Aerox meskipun Yamaha Taiwan tidak menyertakan tenaga dan torsi maksimal tentunya soal performa 11 12 dengan Aerox yang ada di Indonesia.
BACA JUGA:Gus Paox Iben Jajal Lexi LX 155, Begini Impresi Berkendaranya Tentang Skutik Maxi Yamaha
BACA JUGA:Dibanderol Rp34 Jutaan, Inilah Motor Baru Yamaha Sniper 155 2024, Cek Spesifikasinya
Pada bagian rangka Yamaha Force 2.0 menggunakan Bone frame yang dikombinasikan dengan suspensi depan teleskopik biasa belum Upside Down.
Sedangkan bagian belakang menggunakan double suspension yang menarik adalah penggunaan rem cakram baik depan maupun belakang.
Bahkan motor ini juga sudah dibekali dengan sistem ABS dan juga traction control system.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: