MELEGENDA! 4 Sosok Penguasa Gaib di Tanah Jawa Ini Paling Terkenal, Kuat dan Berkuasa
Nyi Roro Kidul penguasa gaib paling terkenal di Selatan Jawa--Instagram@yande_zetia
Konon, Nyi Roro Kidul dapat berubah wujud menjadi sosok yang cantik atau menyeramkan.
Banyak masyarakat percaya bahwa ia berkuasa atas ombak dan lautan di pesisir selatan Pulau Jawa.
Penjaga Wilayah Pegunungan Jawa
2. Sanghyang Asta Dewa, Gunung Semeru
BACA JUGA:INFO BANSOS SENIN 14 OKTOBER! Dana BPNT Sembako Rp 2.400.000 Mulai Cair Secara Bertahap di Bank BRI
Gunung Semeru adalah gunung tertinggi di Jawa.
Penguasa gunung ini adalah Sanghyang Asta Dewa, sosok gaib yang dipercaya menguasai Gunung Semeru.
Ia adalah pemimpin dari 9 dewa atau Sanghyang lainnya yang menjaga Pulau Jawa.
Masyarakat menghormati Semeru karena dianggap sebagai pusat keseimbangan alam semesta.
3. Sanghyang Antari Kusuma
BACA JUGA: 5 Rekomendasi Mobil LCGC Harga Terjangkau Budget Diatas Rp 50 Jutaan
BACA JUGA:Buat Kamu yang Butuh HP Spek Dewa Dengan RAM Besar, 5 Rekomendasi Ini Wajib Kamu Coba
Sanghyang Antari Kusuma sangat dikenal sebagai sosok gaib yang dipercaya sebagai penjaga Gunung Bromo, gunung berapi aktif yang terletak di Jawa Timur.
Dalam kepercayaan masyarakat setempat, khususnya suku Tengger yang tinggal di sekitar Gunung Bromo, Sanghyang Antari Kusuma memiliki peran penting dalam menjaga keseimbangan alam di gunung bromo.
4. Sanghyang Agni Bagaswara
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: