Update BMKG, Gempa 4.6 Magnitudo Guncang Cilacap Jateng, Terjadi pada Kedalaman 10 Km
Gempa 4.6 Magnitudo guncang Cilacap, Jawa Tengah, Jumat 1 November 2024 pukul 00:48:02 WIB, di koordinat 9.22LS, 109.01BT-@infobmkg-
Ada yang selalu merasa cemas dan sangat mengganggu, terbayang-bayang dengan peristiwa bencana, mimpi buruk yang menyebabkan kesulitan tidur, kondisi fisik penderita menjadi siaga ketika mereka mengingat ataupun memikirkan trauma yang dialami.
Kita bisa membantu mereka, lakukan hal ini untuk memulihkan kondisi tersebut.
1. Apabila kita di dekat mereka, hindarkan mereka dari tempat-tempat dimana kejadian mengerikan itu berlangsung.
BACA JUGA:PT Bukit Asam Sukses Raih 2 Penghargaan di Ajang TOP Human Capital Awards 2024
BACA JUGA:Gempa 4.4 Magnitudo Guncang Maluku Barat Daya, Tak Berpotensi Tsunami, Cek Episentrumnya
2. Berikan dukungan, empati kepada mereka.
3. Berilah donasi dalam bentuk pangan, sandang, dan papan.
4. Ajak para korban terutama anak-anak untuk bermain dan bersenda gurau, hal ini dapat meringankan tekanan traumatis yang dialami korban.
5. Bantu mereka dengan melakukan kegiatan bersama-sama seperti memasak di dapur umum.
BACA JUGA:Pagi Ini Seram Bagian Timur Maluku Diguncang Gempa, Cek Kekuatan, Kedalaman dan Episentrumnya
BACA JUGA:Gempa Laut 5.8 Magnitudo Guncang Banda Aceh, Kedalamannya 10 Km, Tak Berpotensi Tsunami
6. Serta jadilah pendengar cerita para korban, bila mereka siap menceritakan musibah yang dialaminya, dengan cara ini dapat meringankan beban korban.
Empati ini paling tidak memberikan efek psikologis yang kuat kepada korban, yang menandakan bahwa mereka tidak sendirian dalam menghadapi peristiwa ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: