Honda

Bukan Palembang Juaranya! Inilah 2 Kota Teraman di Sumatera Selatan, Mau Pindah?

Bukan Palembang Juaranya! Inilah 2 Kota Teraman di Sumatera Selatan, Mau Pindah?

Ilustrasi kota teraman yang layak huni di Sumatera Selatan-Net-

PALPRES.COM - Indonesia mempunyai banyak provinsi yang terbagi dalam kabupaten dan kota.

Salah satu provinsinya yakni Sumatera Selatan yang memiliki 12 kabupaten dan 4 kota.

Dari beberaoa kabupaten dan kota yang ada, ada beberapa daerah di Sumatera Selatan yang masuk dalam kategori layak huni dan nyaman untuk ditinggali.

Keamanan menjadi salah satu faktor yang mempengaruhi sebuah daerah nyaman dan layak huni.

BACA JUGA:Indahnya Masjid Biru Ini, Bukti Tingginya Arsitektur dari Kesultanan Ottoman

Ada 2 kota teraman di Sumatera Selatan yang layak dijadikan pilihan untuk tinggal.

Kota ini memiliki jumlah kejahatan yang dilaporkan yang lebih sedikit jika dibandingkan dengan kota lainnya.

Kejahatan yang dimaksud berupa tindak penganiayaan, pencurian, perampokan, pembunuhan, penipuan, kesusilaan dan pelanggaran lainnya.

Akan tetapi, Palembang tidak termasuk dalam 2 besar kota teraman di Provinsi Sumatera Selatan.

BACA JUGA:AS Mundur Alon Alon, Bangun Pabrik DME di Sumatera Selatan, Kini Dilirik China, Ini Nama Perusahaannya

Juaranya justru kota lain yang tercatat memiliki 207 kejahatan dilaporkan per 100.000 penduduknya.

Sementara Kota Palembang punya kejahatan lebih dari 3.000 per 100.000 penduduk.

Lalu, kota mana yang paling aman di Sumatera Selatan.

Berdasarkan angka tahun 2023, inilah urutan kota teraman di Sumatera Selatan.

BACA JUGA:Jajanan Viral! Belinya Pake Nomor Antrian Bubur Serabi di Semarang

1. Kota Pagaralam

Jumlah kejahatan dilaporkan di Kota Pagaralam sebanyak 207 per 100.000 penduduk.

2. Kota Prabumulih

Jumlah kejahatan dilaporkan di Kota Prabumulih sebanyak 391 per 100.000 penduduk.

BACA JUGA:UIN Raden Fatah Komitmen Kampus Unggul di Asia, Bangun Kerjasama Krirk University Bangkok

3. Kota Lubuk Linggau

Jumlah kejahatan yang dilaporan di Kota Lubuk Linggau sebanyak 406 per 100.000 penduduk.

4. Kota Palembang

Jumlah kejahatan yang dilaporkan di Kota Palembang sebanyak 3.274 per 100.000 penduduk. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: