Honda

Cetak Chef Handal! Ini Dia 4 Sekolah Chef Terbaik di Indonesia, Ada yang Magang di Hotel Bintang 5

Cetak Chef Handal! Ini Dia 4 Sekolah Chef Terbaik di Indonesia, Ada yang Magang di Hotel Bintang 5

Cetak Chef Handal! Ini Dia 4 Sekolah Chef Terbaik di Indonesia, Ada yang Magang di Hotel Bintang 5--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM- Jika kamu bercita-cita ingin menjadi seorang chef, kebetulan banget nih ada 4 sekolah chef terbaik di Indonesia.

Dalam dunia kuliner, sangat penting untuk memahami proses pembuatan makanan serta proses akhirnya.

Jika kamu ingin mengetahui hal tersebut, kamu dapat melanjutkan studi, dengan mendaftar di sekolah memasak atau sekolah chef.

Ada banyak sekolah chef terkemuka dan terbaik di Indonesia.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Catering di Palembang yang Enak dan Harga Murah, Pilihan Menunya Berkelas

Nah, apa saja sekolah-sekolahnya? Disadur dari website Glints, yuk simak daftarnya di bawah ini!

1 The Sages Institute

The Sages Institute International merupakan sekolah paling terkenal di Surabaya yang berada di Jawa Timur. 

Selain itu, peserta Sages diberikan izin, untuk berpartisipasi dalam proyek industri dan kegiatan terkait di hotel, restoran, toko roti, dan kedai kopi.

BACA JUGA:Pikir-Pikir dulu Tinggal Disini! 5 Daerah ini Biaya Hidupnya Termahal di Sumatera Selatan

2. Bali Culinary Pastry School (BCPS)

Sekolah yang berada di Bali ini membuka sekolah khusus pastry dan pengembangannya. 

Di sekolah ini, kamu akan mengikuti program magang yang durasinya 6 bulan di hotel-hotel bintang 5 yang terkenal.

Perlu kamu ketahui bahwa BCPS juga memberikan beasiswa untuk program sertifikasi chef profesional di bidang pastry dan baking.

BACA JUGA:Biaya Makan Hanya Rp11 Ribu! 5 Kota ini Memiliki Biaya Hidup Termurah di Indonesia, Juaranya Bukan Jogja,Tapi?

3. IONs Culinary College 

Sekolah chef yanga ada di Yogyakarta ini bernama IONs Culinary College yang bekerja sama dengan Badan Sertifikasi Profesi Nasional (BNSP) untuk mensertifikasi chef. 

Para peserta didik di sini akan mendapatkan pengetahuan tentang pengelolaan menu dan teknik dasar memasak.

Selain itu, IONs Culinary College menyediakan kursus privat dengan penjadwalan yang fleksibel.

BACA JUGA:Siap Jadi Chef! Yuk Intip 5 Kampus Terbaik Dunia dengan Jurusan Tata Boga, Kamu Mau Pilih yang Mana Nih?

4. Ottimo International Academy

Sekolah yang terletak di Surabaya ini menyediakan kurikulum yang berstandar internasional untuk pengajaran kuliner dan pastry.

Selain itu, sekolah ini mendapatkan pengakuan sebagai Pusat Sertifikasi Chef Internasional Indonesia. 

Di sini, 70% materi perkuliahan bersifat praktek, sedangkan 30% sisanya bersifat teoritis untuk memajukan keterampilan kuliner.

BACA JUGA:SIAP-SIAP! 4 Bansos Ini Disalurkan Mulai Senin Besok, Cek Penerima Bisa Via HP

Resep Scramble Egg Ala Chef Hotel Berbintang

Jika buah hati moms lagi tidak berselera makan, berikut ini ada menu kreasi scrambled eggs.

Scrambled egg adalah olahan telur yang sangat digemari banyak orang termasuk si kecil.

Rasa gurih dan tekstur lembut yang diciptakan serta sangat mudah dibuat di rumah.

BACA JUGA:Bansos Akhir Tahun 30 Kilogram Beras Disalurkan Mulai Senin Besok, Daftar Penerima Cek Disini!

Scrambled egg atau telur orak-arik juga bisa jadi pilihan menu yang cocok untuk disantap untuk sarapan.

Menu ini juga sangat mudah untuk dibuat yang moms dan tidak memerlukan waktu yang lama.

Jadi moms makanan ini bisa jadi ide sarapan praktis tetap enak dan mengenyangkan.

Telur acak tetap moist dan gurih rasanya, Satu porsi cukup untuk breakfast. 

BACA JUGA:3 Nama Daerah di Provinsi Bangka Belitung yang Berasal dari Singkatan, Ada yang Tahu Asal Usul Pulau Bangka?

Telur orak arik atau scramble egg adalah kreasi telur dadar yang dibuat dengan cara diaduk-aduk pada saat memasaknya. 

Dalam adonan scramble egg, biasanya ditambahkan sedikit susu untuk menambahkan cita rasa telur, moms.

Memberikan sentuhan berbeda pada olahan telur, yakni dengan membuat scrambled egg alias telur orak-arik.

Bila ingin porsi lebih besar gunakan dua kali lipat bahan di resep.

BACA JUGA:6 Daerah Tersepi di NTT: Penduduknya Cuma 36 Orang Tiap Km, Bukan Sumba Tengah Juaranya, Tapi?

Berikut resep Scramble Egg yang lembut banget, masaknya cuma butuh lima menit saking praktisnya.

Telur orak-arik kini lebih dari sekadar masakan rumahan karena sudah jadi menu di restoran-restoran cepat saji. 

Tak perlu khawatir, moms pun bisa membuat telur orak-arik seenak restoran. Bagaimana caranya?

Scramble Egg

BACA JUGA:Makan 1 Piring Gak Akan Cukup! Ini 5 Makanan Khas Palembang Wajib Untuk Dicicipi

Bahan-bahan

2 butir telur ayam

1 sdm butter/margarin

5 sdm susu cair/air putih

Garam dan lada secukupnya

Cara Membuat

BACA JUGA:5 Tempat Makan Sushi di Palembang, Cita Rasanya Enak Tempatnya Cozy! Ada yang Harganya Mulai Rp10.000 Saja

1. Campurkan telur dengan garam. Masukkan susu cair lalu kocok hingga merata.

2. Panaskan teflon, lelehkan butter, masukkan telur lalu aduk dengan sendok, garpu atau chopstick. Aduk terus sebelum telur mengeras.

3. Jika telur sudah matang, angkat dan beri taburan lada di atasnya.

4. Praktis banget kan scramble egg ala McD? Yuk, buruan praktikkan di rumah dan nikmati bareng keluarga.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: