PALPRES.COM- Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Selatan (Sumsel) perketat pengawasan aktivitas terhadap kendaraan angkutan barang yang melebihi beban dengan membuat sistem aplikasi berbasis digital.
“Kita akan memperketat ruang gerak kendaraan tersebut dengan penerapan sistem aplikasi digital,” ujar Kapolda Sumsel, Irjen Pol Drs Toni Harmanto MH, Ahad (19/6/2022). Pada pelaksanaannya, kepolisian mengkoneksikan semua perangkat kamera Elektronic Traffic Law Enforcement (ETLE) dan kamera pengawas lain yang tersebar di setiap kabupaten dan kota pada sistem aplikasi terbaru tersebut. “Dengan begitu anggota kita dapat dengan mudahnya melakukan pengawasan termasuk melakukan penindakan terhadap kendaraan tersebut,” katanya kepada wartawan. Dirinya menjelaskan, bawa aplikasi ini akan terkoneksikan dengan sistem ETLE yang perangkatnya sudah tersedia. “Penindakan sendiri kita akan berpedoman kepada Undang-undang dan Peraturan Daerah terkait kendaraan angkutan barang dan jasa,” jelasnya. Pihaknya berharap melalui aplikasi ini memberikan kemudahan, kesederhanaan, dan kecepatan proses pengawasan dan pengamanan sehingga permasalahan yang ada. KURPolda Sumsel Awasi Angkutan Barang Lewat Sistem Digital
Minggu 19-06-2022,17:20 WIB
Reporter : Kurniawan
Editor : Tom
Kategori :
Terkait
Rabu 20-11-2024,14:24 WIB
Kapolda Sumsel: Serukan Kepada Media Berita dan Konten Positif, Sukseskan Pilkada Serentak 2024
Rabu 20-11-2024,11:59 WIB
Jadi Korban Fitnah dan Diperas, Sekretaris DPRD Muba Buat Laporan ke Polda Sumsel
Jumat 15-11-2024,14:50 WIB
Kurir Inek dan Sabu Dituntut 5 Tahun Penjara dan Denda Rp800 Juta, Ini Tanggapan Terdakwa
Kamis 14-11-2024,16:33 WIB
Peringati HUT Korpri, Korpri Polda Sumsel Laksanakan Kegiatan Anjangsana Purna Bakti Polri
Kamis 14-11-2024,11:04 WIB
Polda Sumsel Kembali Bagikan Makanan Bergizi di SLB C Yayasan 88 Palembang
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,20:24 WIB
Prediksi Verona vs Inter-Preview, Kabar Tim dan Susunan Pemain Liga Serie A
Kamis 21-11-2024,20:22 WIB
PERHATIAN! Ini Beberapa Hal yang Bisa Membuat Bansos YAPI Bagi Anak Yatim Piatu di Hentikan Oleh Kemensos
Jumat 22-11-2024,07:02 WIB
'Si Loki' Diskominfo OKI Juarai Kompetisi Inovasi Tingkat Sumatera Selatan
Jumat 22-11-2024,07:21 WIB
Prakiraan Cuaca BMKG Wilayah Sumsel 22 November 2024, Palembang Diguyur Hujan Deras
Jumat 22-11-2024,05:26 WIB
New Tucson Hadir dengan Pilihan Mesin Hybrid dan Bensin, Harga OTR Mulai Rp600 Jutaan
Terkini
Jumat 22-11-2024,17:24 WIB
Kamu Harus Tau 13 Keunggulan Dari Samsung A55 Wajib Kamu Ketahui
Jumat 22-11-2024,17:14 WIB
Pemprov Sumsel Bersama Kodam II Sriwijaya Lakukan Sebuah SinergI Ketahanan Pangan Lokal
Jumat 22-11-2024,17:06 WIB
HOAX! Info Seputar Pemegang Kartu KIS Dapat Bansos Tunai yang Viral di Medsos Dibantah Kemensos dan BPJS
Jumat 22-11-2024,17:05 WIB
Prediksi Ipswich vs Manchester United Jelang Laga Pertama Ruben Amorim di Liga Premier
Jumat 22-11-2024,16:49 WIB