PALPRES.COM – Ujang Abdullah (42) warga Kelurahan Kupang Kecamatan Tebing Tinggi yang menjabat sebagai Sekretaris Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) LPKPI Empat Lawang ditembak oleh orang tak dikenal (OTD).
Belum diketahui motif sebenarnya, dimana korban ditembak oleh OTD di rumahnya sekitar pukul 05.00 WIB Subuh pada Jumat (17/6/2022) kemarin. Menurut keterangan istri korban, Ita Purwati (43), suaminya sedang tidur terdengar suara tembakan dari arah luar sebanyak 1 kali. Setelah suara tembakan tersebut, korban mendengar juga suara dari tersangka yang sedang memecahkan kaca depan rumah korban. Mendengar suara gaduh tersebut, korban (Ujang, red) membuka pintu rumah dan hendak mengecek kondisi rumah, disaat itu pula terdengar lagi suara tembakan sebanyak 1 (satu) kali dan mengenai paha korban. “Suami aku waktu terbangun ada suara tembakan satu kali, nah pas nak membuka pintu, ada tembakan lagi dan mengenai paha suami aku,”kata Ita. Setelah itu korban langsung kembali menutup pintu dan tersangka juga mendorong pintu berusaha masuk kedalam rumah. ”Namun pelaku tidak berhasil masuk kedalam rumah dan tersangka sempat mengelilingi rumah untuk upaya masuk kedalam rumah korban lalu tersangka langsung pergi meninggalkan rumah kami,”ucapnya. Atas kejadian tersebut korban langsung di larikan ke RSUD Kabupaten Empat Lawang guna dilakukan perawatan intensif mengingat amunisi tersebut masih bersarang dipaha bagian kanan korban. Dan istri korban telah melaporkan kejadian ini ke Polres Empat Lawang. Berdasarkan laporan istri korban ke Polres Empat Lawang sudah di terima oleh pihak anggota Polres Empat Lawang berdasarkan Nomor Surat Tanda Terima Lapor Polisi. :B-57/VI/2022/SPKT.SATRESKRIM/SPK RES EMPAT / POLDA SUMSEL. TONSekretaris LSM LPKPI Empat Lawang Ditembak OTD
Senin 20-06-2022,07:42 WIB
Reporter : Anton
Editor : Tom
Kategori :
Terkait
Sabtu 09-11-2024,04:54 WIB
Diisukan Meninggal Dunia, Calon Bupati Empat Lawang Joncik Muhammad Lapor Polda Sumsel
Rabu 06-11-2024,15:57 WIB
Agen BRILink Permudah Transaksi Keuangan di Kabupaten Empat Lawang, Menjangkau hingga Pelosok Desa
Selasa 22-10-2024,04:05 WIB
Satgas Ops Damai Cartenz-2024 Amankan DPO KKB, Ini Kasus yang Menjeratnya
Senin 23-09-2024,13:43 WIB
1 Paslon Empat Lawang Tidak Penuhi Syarat, Begini Kata KPU
Minggu 22-09-2024,20:22 WIB
Fauzan Terima SK Perpanjangan Sebagai PJ Bupati Empat Lawang
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,11:02 WIB
ASYIK! Skema Kenaikan Gaji Telah Diresmikan, Segini Nominal Gaji PNS dan Pensiunan 2025
Kamis 21-11-2024,09:56 WIB
Chelsea 3-0 Celtic: Simak Rating Pemain Saat The Blues Mengalahkan Hoops di Liga Champions Wanita
Kamis 21-11-2024,20:24 WIB
Prediksi Verona vs Inter-Preview, Kabar Tim dan Susunan Pemain Liga Serie A
Kamis 21-11-2024,12:10 WIB
Update BMKG Wilayah Sumsel 21 November 2024, Cuaca Hari Ini Berawan dan Berpotensi Hujan Ringan
Kamis 21-11-2024,10:33 WIB
Gempa 4.7 Magnitudo Guncang Maluku Barat Daya, Cek Update Pusat Gempa Regional IX Ambon
Terkini
Jumat 22-11-2024,07:34 WIB
Update Pusat Gempa Regional IX Ambon, Pagi Ini Gempa 4.6 Magnitudo guncang Maluku Barat Daya
Jumat 22-11-2024,07:21 WIB
6 Inovator OKI Juarai Kompetisi Inovasi Tingkat Sumatera Selatan, Ini Daftarnya
Jumat 22-11-2024,07:21 WIB
Prakiraan Cuaca BMKG Wilayah Sumsel 22 November 2024, Palembang Diguyur Hujan Deras
Jumat 22-11-2024,07:02 WIB
'Si Loki' Diskominfo OKI Juarai Kompetisi Inovasi Tingkat Sumatera Selatan
Jumat 22-11-2024,06:38 WIB