Simak, 4 Cara Memaafkan Diri Sendiri 


Rabu 13-07-2022,22:52 WIB
Reporter : Sri Devi
Editor : Trisno Rusli

4. Renewal (Fokus pada Pembaruan).

BACA JUGA:Lawan Hoaks Kesehatan, Halodoc dan TikTok Hadirkan Konten Edukasi #InfoKesehatan

Setiap orang membuat kesalahan dan memiliki hal-hal yang disesali. Terjerumus ke dalam perangkap ruminasi, kebencian terhadap diri sendiri, atau bahkan rasa kasihan dapat merusak dan mempersulit diri untuk mempertahankan self esteem dan motivasi diri.

Memaafkan diri sendiri seringkali membutuhkan cara untuk belajar dari pengalaman dan tumbuh sebagai pribadi. Untuk melakukan ini, perlu dipahami mengapa berperilaku seperti itu dan mengapa merasa bersalah.

Kategori :