Ujarnya, secara objektif hal itu perlu dituntut disiplin kerja yang baik, kesetiaan serta dapat diandalkan melalui berbagai pengalaman yang dapat dipercaya.
Termasuk kemampuan dalam berkomunikasi yang baik dengan atasan maupun bawahan, dipandang perlu dijalin dengan baik.