PALEMBANG, PALPRES.COM – Kesehatan paru-paru pastinya sangat wajib kita jaga.
Dan membersihkan paru-paru bukan hal yang tidak mungkin.
Cara ini justru bisa membantu meningkatkan kesehatan paru-paru pastinya.
Paru-paru merupakan salah satu organ tubuh yang dinilai penting keberadaannya loh.
BACA JUGA:Hindari Kebiasaan Ini Agar Ginjalmu Sehat
Karena organ satu ini berperan sebagai alat pernapasan, dimana pertukaran antara oksigen dan karbon dioksida terjadi.
Mengonsumsi makanan-makanan sehat juga dapat membantu kerja paru-paru lebih efektif dan menjaganya tetap sehat.
Sayangnya, di luar sana masih banyak polusi yang bisa membuat paru-paru menjadi rusak.
Tak hanya asap rokok saja, udara yang terpapar saat beraktivitas sehari-hari juga bisa membuat paru-paru menjadi kotor.
Kondisi ini bisa membuat paru-paru terasa berat.
BACA JUGA:HIV, Herpes, Lepra dan 141 Penyakit Lainnya Ditanggung BPJS Kesehatan
Ada beberapa jenis makanan sehat dan seimbang yang dapat membantu tubuh menjadi lebih sehat dan kuat, termasuk pada paru-paru.
Nah, bagi kamu yang ingin paru-parunya tetap sehat, bersih dan membuat napas menjadi lega, maka kamu bisa coba berbagai makanan berikut ini:
1. Madu