Tips Mengatasi Insomnia, Nomor 3 Paling Ampuh!

Sabtu 17-12-2022,21:00 WIB
Reporter : Erikatri Rahayu
Editor : Sri Devi

PALEMBANG, PALPRES.COM - Siapa nih yang susah tidur saat malam hari, mungkin kamu bisa terapkan beberapa tips berikut untuk mengatasi insomnia.

Seperti yang kita ketahui bahwasanya Insomnia merupakan penyakit yang sangat sering kita ketahui.

Para penderita insomnia biasanya memiliki pola tidur yang berantakan, para penderita bisa tidak tidur semalaman meskipun mereka memiliki waktu tidur yang cukup sekali pun.

Hal ini tentunya membuat para penderitanya semakin kesulitan untuk memiliki waktu tidur yang baik.

BACA JUGA:Coba Terapkan 5 Tips Ini Agar Tidak Tidur Lagi

Jika hanya terjadi sesekali atau dua kali insomnia bukanlah sesuatu yang berbahaya, namun apabila sudah sering terjadi maka hal tersebut akan berdampak buruk pada kesehatan.

Insomnia biasanya disebabkan oleh kebiasaan mengonsumsi minuman berkafein  seperti kopi atau alkohol sebelum tidur.

Dan perlu kamu ketahui hal ini juga bisa disebabkan masalah pada psikologis, seperti stres, depresi, dan gangguan cemas.

Nah jika kamu salah satu orang yang mengalami insomnia kamu wajib banget nih untuk tahu tips untuk mengatasi Insomnia.

BACA JUGA:Sulit Tidur? Yuk Coba Letakkan 6 Tanaman Ini di Kamar kamu

Dilansir darii alodocter berikut 5 tips untuk mengatasi Insomnia.

1. Mengonsumsi Makanan Sehat

Tidka hanya baik untuk kesehatan tubuh, makan sehat yang memilki banyak nutrisi juga memiliki berbagai macam manfaat lainnya, seperti mengatasi Insomnia contohnya.

Pilihlah makanan ringan yang sehat, seperti cracker tawar atau yoghurt disaat kamu merasa lapar pada waktu malam hari.

BACA JUGA:Sebelum Tidur, Lakukan Olahraga Ini Agar Tidurmu Nyenyak

Usahakan jangan mengonsumsi makanan yang mengandung karbohidrat tinggi karena hal tersebut akan membuat sistem pencernaanmu  bekerja sehingga akan sulit membuat mu beristirahat.

2. Berpikir Positif

Biasanya insomnia akan mudah menyerang pada orang yang memiliki kecemasan atau ke khawatiran yang berlebihan.

Maka dari itu kamu di anjurkan untuk lebih tenang dengan berpikir positif kamu juga bisa melakukan meditasi untuk mendapatkan ketenangan.

BACA JUGA:Jangan Tidur di Pagi Hari, Jika Tak Ingin Menyesal Kemudian

Jika kamu masih merasa kesulitan untuk mengatasinya, ada baiknya kamu berkonsultasi ke psikolog tau psikiater untuk menjalani konseling dan psikoterapi.

3. Ciptakan Kamar Yang Nyaman

Seperti yang kita ketahui bahwasanya kamar merupakan tempat kita istirahat setelah lelahnya menghadapi kehidupan, lelahnya Bekerja dan lain sebagainya.

Maka untuk tidur dengan nyaman kamu perlu menciptakan suasana yang nyaman di dalam kamar mu.

BACA JUGA:Mantap, Cuma Jalan Kaki Bisa Ambil Uang Gratis Hingga Rp10 Juta

Kategori :