PALEMBANG, PALPRES.COM – Bosan dengan kegiatan malam tahun baru yang itu - itu saja?
Nah kamu bisa mencoba beberapa kegiatan seru saat malam tahun baru Bersama keluarga maupun sahabat yang akan kita rekomendasikan berikut ini.
Malam tahun baru menjadi moment yang sering di tunggu ke banyakan orang.
Pasalnya, di saat itu banyak diantara kita yang memiliki kesempatan untuk bertemu dan berkumpul bersama orang-orang terdekat.
BACA JUGA:12 Rekomendasi Film Natal Terbaik, Cocok untuk Ditonton Bersama Keluarga
BACA JUGA:20 Provinsi Ini Berpotensi Hujan Sedang Hingga Sangat Lebat Saat Pergantian Malam Tahun Baru 2023
Tak hanya itu, biasanya tahun baru juga bertepatan dengan libur panjang, sehingga banyak di antara kita yang menggunakan kesempatan ini untuk berlibur.
Nah selain berlibur, ada juga aktivitas seru lainnya yang dapat dilakukan untuk mengisi malam pergantian tahun.
Nah berikut ini beberapa kegiatan seru untuk mengisi malam tahun barumu Bersama yang terkasih
1. Bakar-bakaran
BACA JUGA:Catat! Harga Tiket Pesawat 4 Kota Tujuan Ini Naik 30 Persen Jelang Libur Natal dan Tahun Baru 2023
Malam tahun baru sangat identik dengan aktivitas bakar-bakaran.
Kegiatan seru ini bisa Anda lakukan bersama keluarga atau sahabat.
Anda bisa membakar beberapa jenis makanan seperti jagung, sosis, daging, atau ikan sembari berbincang hangat dan menikmati kembang api khas malam pergantian tahun.