Legenda Usang Rimau atau Ni Ingsal Nyawo ini sering kali diceritakan dalam sebuah drama dipentas oleh pelaku seni di Ogan Ilir atau Dewan Kesenian Ogan Ilir, baik di pentas lokal, provinsi maupun Nasional.
Pesan moral dalam kisah Usang Rimau yakni rezeki telah diatur oleh Tuhan yang Maha Esa.
Jika bukan rezeki kita, maka tidak akan kita dapatkan.
BACA JUGA:Jangan Panik, Meski PPKM Dicabut Bansos Tetap Disalurkan Tahun 2023, Tapi Cuma Ini
Begitu pula sebaliknya jika memang telah diatur menjadi rezeki kita, maka akan datang dengan sendirinya.
Selain itu tidak boleh menilai atau meremehkan orang lain semata-mata karena melihat keadaan fisik atau luarnya saja.
Tuhan memberikan di satu sisi, namun memberikan kekuatan dan kepandaian di sisi lainnya, maka dari itu hendaknya tidak menyepelekan/meremehkan orang lain.