SPAN PTKIN 2023: Syarat, Cara Daftar, Jadwal Seleksi dan Cek Pengumuman

Selasa 24-01-2023,11:59 WIB
Reporter : Trisno Rusli
Editor : Trisno Rusli

Memilih program studi pada PTKIN 1 dan PTKIN 2

7. Cetak Bukti Pendaftaran

BACA JUGA:Saking Seriusnya, Kepala Daerah Ini Nekat Lewati Medan Sulit Pantau Progress Pembangunan Tol Kapal Betung

Jika sudah melaukan pendaftaran namun ada data dan nilai yang salah, siswa diminta untuk menghubungi operator sekolah.

Ketentuan Program Studi dan Jumlah Pilihan

1. Siswa bisa memilih 2  PTKIN yang diminati.

2. Siswa bisa memilih 2 program studi atau prodi yang diminati pada masing-masing PTKIN.

BACA JUGA:Trik Cepat Mengendarai Mobil Matic Bagi Pemula

3. Urutan pilihan PTKIN dan program studi menyatakan prioritas pilihan.

Jadwal Seleksi SPAN PTKIN 2023

1. Pengisian PDSS 17 Januari - 13 Februari 2023

2. Verifikasi PDSS 17 Januari - 13 Februari 2023

BACA JUGA:Berpostur Menjulang, Brandon Scheunemann Bisa Diandalkan Shin Tae Yong untuk Piala Dunia U-20 2023

3. Pendaftaran (siswa) 16 Februari - 4 Maret 2023

4. Pengumuman Hasil Seleksi 03 April 2023

5. Proses verifikasi dan/atau pendaftaran ulang di PTKIN masing-masing bagi yang lulus seleksi

Kategori :