Hal itu dilakukan untuk memastikan bahwa toko-toko masih banyak ketersediaan barang-barang kebutuhan pokok seperti sembako dan yang lainya.
"Setelah kita cek dengan stok yang ada ini mudah-mudahan bisa menjamin untuk persiapan bulan puasa dan hari raya mendatang," kata Haris.