Resep Mandu Kuliner Khas Korea Mirip Seperti Pangsit, Mari Kita Coba

Minggu 19-03-2023,10:00 WIB
Reporter : Gandi
Editor : Gandi

- 1 cup kecil tauge

- 2 batang daun bawang

- 2 siung bawang putih

- 2 sdm saus tiram

- 1 sdm garam

- 1 sachet lada putih halus

- 1/2 sdm gula

- 1/4 batang wortel

- 1/4 siung bawang bombay

BACA JUGA:Resep Roti Manis Ubi Jalar Ungu Hidangan Takjil Buka Puasa Ramadan 2023

Cara membuat:

1. Bersihkan tauge dan rebus sebentar di air yang sudah dicampur garam

2. Potong dadu wortel, iris daun bawang dan bawang bombay, dan cincang bawang putih. Sisihkan

3. Tambahkan bumbu-bumbu seperti 1/5 sdm garam, 1 sdm gula, 1 sdm saus tiram, 1/2 sachet lada halus. Aduk rata

4. Dalam wadah lain, campurkan ayam giling dengan 1/5 sdm garam, 1/5 sachet lada halus, dan 1 sdm saus tiram, aduk dan diamkan beberapa saat

5. Tumis ayam giling yang sudah dibumbui hingga matang

Kategori :