Ciri uang ini berbentuk bulat pipih, dengan berat 8,60 gram dan tebal 2,40 mm.
Pada bagian luar atau logam berwarna keperakan diameternya 26 mm, sedangkan pada bagian dalam atau logam bagian kuning diameternya 18 mm.
Ciri lain adanya teks "KELAPA SAWIT" dan "Rp1.000" di sisi belakang.
Sementara, pada sisi depan uang terdapat teks "BANK INDONESIA" dan lambang Garuda Pancasila.
Adapun harga yang ditawarkan para kolektor untuk uang kuno ini mencapai ratusan juta rupiah.
Nah, sudah tahu kan uang koin kuno apa saja yang jadi incaran kolektor.
Sekarang kamu catat nomor Whatsapp kolektor uang koin kuno.
Nomor Wa Kolektor Uang Kuno
1. Rudy Lukito
Nomor wa: 0816516410
Alamat: Surabaya, Jawa Timur
2. Kang Jaya Uang Kuno
Nomor wa: 085951404552