Inilah Kelebihan Airpods Max yang Bikin Ramai Peminat

Jumat 23-06-2023,11:24 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

Sehingga suara yang dihasilkan pun jernih, sebagaimana layaknya suara yang dihasilkan audio high fidelity. 

● Desain Dinamis

Apakah Anda setuju, jika Airpods Max ini memiliki desain yang sangat kekinian? 

Desain dinamis ini dirancang dengan baik untuk kepuasan para pengguna. 

BACA JUGA:Puasa di Bulan Dzulhijah Hapuskan Dosa, Tapi Jangan Puasa di Hari yang Diharamkan, Ini Penjelasan UAS

Mulai dari ukuran diameter earphone yang dinamis, ukuran masing-masing earcup hingga bentuk earcup yang menutup area telinga dengan baik.

Selain itu, berat Airpods Max ini juga cukup ringan, sehingga tidak mengganggu ketika Anda pakai untuk durasi yang cukup lama. 

● Daya Tahan Baterai

Untuk kebutuhan pengisian daya, Anda membutuhkan waktu hanya lima menit saja dan bisa digunakan sampai 1.5 jam lamanya. 

BACA JUGA:AUTO SULTAN! 3 Jenis Uang Kertas Kuno Paling Diburu Kolektor, Harganya Rp100 Juta Perlembar

Tentu saja ini cukup membantu pengguna, karena tidak butuh waktu lama untuk mengisinya sampai bisa digunakan secara maksimal.

Salah satu kelebihan Airpods Max adalah bahwa baterai yang dimiliki tidak pernah mati secara total. 

Namun, ketika Anda memasukkannya dalam smart case, maka Airpods secara otomatis akan beralih ke mode hemat baterai.

● Wireless

BACA JUGA:Toyota Luncurkan Varian Baru Alpard di Jepang, Segini Harga Termahalnya

Perkembangan teknologi telah membuat banyak perangkat hadir dengan sistem wireless. 

Kategori :