PALEMBANG, PALPRES.COM - Koin kuno tetap menarik untuk dibahas, lantaran harganya yang saat ini masih bertahan di level tinggi.
Bahkan, koin kuno pecahan Rp1000 kelapa sawit dan Rp500 gambar bunga melati saat ini ditawarkan antara Rp75 juta hingga Rp100 juta perkeping di market place.
Kalau kamu punya beberapa keping uang kuno jenis ini, tentu bisa ditukar dengan 1 unit mobil Mitsubishi Pajero Sport keluaran tahun 2023.
Baru-baru ini uang koin pecahan Rp1000 gambar kelapa sawit dan Rp500 melati viral di sosial media.
BACA JUGA:GERCEP! Kolektor Ini Cari Koin Rumah Gadang, Dibeli Seharga Honda BeAt
Kedua koin ini ditawarkan dengan harga yang cukup tinggi.
Kamu bisa dengan mudah menjumpai uang-uang koin ini di toko online atau market place.
Sebagian besar ditawarkan dengan harga tinggi.
Bahkan terbaru, uang koin ini dikenakan harga perkoinnya mulai dari Rp75 juta hingga Rp100 juta di marketplace.
BACA JUGA:Deretan Koin Kuno Super Langka dengan Harga Fantastis, Pastinya Bikin Kamu Melongo
Harga segitu tentulah cukup untuk ditukar dengan satu unit mobil Pajero Sport.
Dengan catatan, kamu menjual beberapa koin tersebut.
Setidaknya, itulah fakta dan fenomena yang terjadi dimana uang koin tersebut dibandrol harga fantastis.
Lalu bagaimana cara menjual uang koin Rp1000 kelapa sawit dan koin Rp500 gambar bunga melati ini?