Hati-Hati!! Perhatikan 5 Tipe Ini Sebelum Membeli HP infinix

Senin 03-07-2023,07:35 WIB
Reporter : Trisno Rusli
Editor : Trisno Rusli

PALEMBANG, PALPRES.COM - Sebelum membeli Hp Infinix, kamu harus memperhatikan 5 tipe android agar tidak menyesal.

Sebab, bisa saja Hp Infinix yang kamu beli tidak bisa diupgrade sehingga terkesal jadul.

Hal ini mengingat perubahan Hp berjalan secara dinamis baik dari sisi spesifikasi maupun dari upgrade software.

Berikut ini kami akan mengulas dan memberikan 5 tipe hp seperti apa saja yang harus di hindari untuk dibeli.

BACA JUGA:Ini Dia, HP Xiaomi Redmi 500 Ribuan! Spek Lengkap Harga Merakyat

1. Hp Yang Masih Menggunakan Android Versi Lawas.

Salah satu yang harus menjadi perhatian ketika memilih hp yakni dilihat dari versi dari android yang di gunakannya.

Jika hp android yang akan kamu beli masih menggunakan android 6.0 atau dibawah nya bisa dikatakan android nya sudah sangat tua.

Tidak hanya itu biasanya brand sudah tidak peduli lagi dengan android versi lawas ini, selain itu juga Android Versi Lawas keamanan nya tak terjamin, sehingga mudah sekali mendapatkan virus jahat.

BACA JUGA:Mengisi Daya Hp dengan Benar, Tips Memperpanjang Umur Baterai Anda

2. Hp Mempunyai  Fitur dasar

Suatu kelengkapan fitur dasar yang ada di hp menjadi salah satu tolak ukur untuk kamu yang akan membelinya, seperti sensor dan speaker yang biasanya tidak menyatu dengan telpon masuk, ada di hp yang akan kamu beli.

Perlu kamu ketahui dua fitur bukanlah fitur yang sepele bahkan itu merupakan fitur yang sangat penting yang harus ada dan dibutuhkan hp android masa kini.

Tidak hanya itu kamu perhatikan juga sensor fingerprint, memang ini bukanlah keharusan yang mutlak akan tetapi sesor bisa membantu kamu dari waktu ke waktu.

BACA JUGA:Rekomendasi HP Infinix Juli 2023, Harga Mulai dari Rp1 Jutaan, Gamers Merapat!

Kategori :