Buat Terpanah! 15 Tari Tradisional Jambi yang Masih Lestari Hingga Saat Ini

Rabu 12-07-2023,14:37 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

Di Jambi, tari Inai ini dibawakan oleh para penari pria dengan gerakan ala-ala silat.

Pada umumnya, pelaksanaan dari tari ini biasanya diadakan pada malam hari setelah Sholat Isya yang berhubungan dengan upacara pengantin.

 

8. Tari Selampit Delapan

Tari Selampit Delapan merupakan tari adat Jambi asli yang memiliki makna dan peran penting untuk masyarakat setempat, khususnya kaum remaja. 

Tarian ini merupakan simbol yang menggambarkan keakraban serta persaudaraan antar pemuda-pemudi Jambi.

Arti “Sampit Delapan” yaitu 8 helai kain Sampit atau kain panjang.

Kain tersebut memiliki variasi warna beragam, dan menjadi lambang pertalian antar sesama remaja di Jambi.

Penari tari selampit delapan terdiri dari 8 orang dan tiap-tiap penari memegang satu kain.

 

9. Tari Kisan

Tarian adat tradisional Jambi yang terakhir yaitu tari Kisan. 

Ciri khas dari tarian satu ini yaitu gerakannya yang seolah-olah menggambarkan aktivitas kegiatan mengolah padi dan beras. 

Tarian satu ini juga kerap kali dimainkan oleh anak muda baik pria dan wanita.

 

10. Tari Tauh

Kategori :