Kota Tapi Kok Sepi? Inilah 5 Daerah Paling Sepi di Indonesia, Nomor 3 Idaman Para Introvert

Jumat 28-07-2023,13:30 WIB
Reporter : Kgs Yahya
Editor : Kgs Yahya

Bahkan kota ini sebagai kota terluas di Indonesia peringkat kedua berdasarkan data Kementerian Dalam Negeri.

Meskipun memiliki wilayah yang luas kota ini termasuk dalam kategori kota tersepi di Indonesia berdasarkan jumlah penduduknya.

Jumlah penduduk kota ini sekitar 323.090 jiwa pada tahun 2021 dengan wilayah yang terbilang luas maka kota ini hanya mencapai 199 jiwa per kilometer persegi.

3. Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah

BACA JUGA:Deretan Batu Akik Paling Diburu Kolektor di Indonesia, Nomor 8 dan 10 Mirip yang Dipakai Nabi

Bersetatus Ibukota Provinsi, kota Palangka Raya juga masuk dalam kategori kota tersepi di Indonesia berdasarkan rata-rata kepadatan jumlah penduduknya.

Kota Palangka Raya menduduki posisi teratas dengan luas wilayah mencapai 2.853,52 km2. 

Kota ini menjadi salah satu yang terluas di Indonesia.

Dengan luas tersebut kota Palangka Raya ini hanya mempunyai jumlah penduduk yang terbilang sedikit jumlahnya sekitar 286.704 jiwa pada tahun 2021.

BACA JUGA:5 Daerah Paling Maju di Sumatera Selatan, Cek di Sini Siapa Tahu Ada Daerahmu

Oleh sebab itu maka kota Palangka Raya ini memiliki rata-rata kepadatan jumlah penduduk sekitar 119 jiwa per kilometer persegi.

Hal itu menunjukkan bahwa kota ini memiliki kepadatan penduduk yang rendah jika dibandingkan dengan kota-kota lainnya di Indonesia.

2. Kota Tidore, Maluku Utara

Kota Tidore yang terletak di Maluku Utara ini juga masuk dalam kategori kota tersepi di Indonesia berdasarkan rata-rata kepadatan jumlah penduduknya.

Kota ini memiliki tempat yang sangat luas yang keluasannya sekitar 1.646 kilometer persegi, kota ini juga termasuk dalam kategori kota terluas di Indonesia di urutan kedua setelah Palangka Raya.

Dengan luas kota tersebut kota berpenduduk sekitar 115.406 jiwa pada bulan juni 2021.

Kategori :