PALEMBANG, PALPRES.COM- Fasilitas yang ada di kampus bagi mahasiswa sangat diperlukan dalam menunjang kegiatan pendidikan.
Bahkan, fasilitas kampus pun sebagai salah satu indikator, apakah proses belajar berjalan baik atau tidak.
Makanya, beberapa kampus di Indonesia sering melengkapi area perkuliahannya dengan fasilitas
Apalagi, fasilitas itu merupakan bentuk sarana dan prasarana yang disediakan bagi mahasiswa, dosen, dan staf.
BACA JUGA:Intip 7 Fasilitas Kampus Terbaik Indonesia Masuk QS WUR 2024, Ada Pulau Pribadi?
Hanya saja, tidak seluruh universitas yang ada di Indonesia memiliki fasilitas penunjang terlengkap.
Fasilitas itu tidak ditemukan di Indonesia hanya ada di kampus dunia.
Apa saja itu fasilitas yang ada di kampus dunia.
1. Perpustakaan 24/7 (Universitas Of Oxford, Inggris)
BACA JUGA:3 PTN Buka Jalur Mandiri Kedokteran, Gratis Uang Pangkal, Ada Kampus Terbaik QS WUR 2024
Perpustakan Lady Margaret Hall di Universitas of Oxford buka selama 24 jam setiap hari selama seminggu.
Disana, kamu dapat meminjam dan mengembalikan buku menggunakan mesin self-service.
Perpustakaan ini menawarkan koleksi sebanyak 75 ribu buku akademik, buku mengenai life skill, DVD, serta klub buku Emma Watson.
Semua kebutuhan pustakak kamu dapat dipenuhi disana.
BACA JUGA:6 Jurusan Kuliah yang Paling Diminati Perempuan, Ada di Kampus Terbaik QS WUR 2024