Memiliki Bentuk Unik dan Mempesona, Jenis Keladi Ini Paling Dicari Pecinta Tanaman Hias

Jumat 11-08-2023,16:00 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

PALEMBANG, PALPRES.COM- Keladi salah satu jenis tumbuhan yang masuk kategori talas-talasan.

Tanaman ini memiliki ciri khas tersendiri yakni daunnya berbentuk hati atau jantung.

Asal tumbuhan ini berasal dari hutan yang ada di Brazil, namun saat ini keladi sudah tersebar ke berbagai dunia, termasuk Indonesia.

Nah, daun keladi pun memiliki beberapa jenis, bahkan warna daunnya pun membuat pecinta tanaman hias berdecak kagum.

BACA JUGA:Deretan Tanaman Keladi Termahal di Indonesia, Harganya Bikin Meringis

Tak jarang tanaman keladi pun banyak diburu pecinta tanaman hias.

Mau tahu, jenis keladi paling banyak dicari, berikut ini ulasannya:

1. Keladi Blackjack Lasia Spinosa

Umumnya keladi jenis ini memiliki akar rimpang yang ujung merayap.

BACA JUGA:Deretan Tanaman Keladi Termahal di Indonesia, Harganya Bikin Meringis

Tanaman ini memiliki tinggi bisa mencapai 1,5 sampai 2 meter. Tangkai daun dan rimpangnya berduri.

Tempel daunnya 2-6 helai dengan pangkal tangkai membentuk pelepah, sementara itu pangkal layan daun menyirip dengan ujung meruncing sehingga berbentuk mata tombak permukaan.

Pada daun diatas warnanya hijau tua dengan tulang daun warna merah.

Sedangkan pada permukaan daunnya bagian bawa warna semburat merah jambu atau pink dengan tulang daun warna hijau.

BACA JUGA:5 Pilihan Tanaman Hias Ini Wajib Ada di Rumah, Dipercaya Bawa Energi Positif dan Datangkan Rezeki

Kategori :