Bahkan, dalam jurusan Akuntansi mahasiswa akan berfokus mempelajari dan menganalisis sesuatu yang akan dikerjakan, kemudian barulah diolah menjadi sebuah data.
Jika tidak dilakukan dengan ketelitian, maka akan salah dalam memasukkan data sehingga mengakibatkan sesuatu yang fatal, ditambah lagi di akhir pendataan akan terjadi hasil pendataan tidak sesuai.
5. Terakhir, ilmu Akuntansi Bisa Diterapkan Dalam Kehidupan Sehari- hari
BACA JUGA:5 Jurusan Kuliah Paling Aneh di Dunia, Ada di Kampus TOP QS WUR 2024?
Faktanya memang benar jika ilmu akuntansi tidak hanya mempelajari teknik perhitungan dan data saja, melainkan ada juga teori-teori yang bisa diterapkan dalam kegiatan sehari-hari.
Meski ada mitos negatif dari jurusan Akuntansi, beberapa kampus QS WUR 2024 berikut masih memiliki jumlah pendaftar yang cukup tinggi.
1. Universitas Indonesia (UI)
2. Universitas Gadjah Mada (UGM)
3. Universitas Airlangga (UNAIR)
4. Universitas Sebelas Maret (UNS)
BACA JUGA:5 Jurusan Kuliah Terbaik QS WUR 2024 Sepi Peminat Tapi Prospek Kerja Menjanjikan, Minat?
5. Bina Nusantara (Binus University), dan masih banyak kampus lain lagi.
Nah, kamu masih berminat menjadi bagian dari bidang Akuntansi?*