PALPRES.COM - Negara Vietnam merupakan salah satu yang masuk kawasan Asia Tenggara.
Negara ini mempunyai banyak keunikan, mulai dari makanan, adat, tradisi dan banyak lainnya.
Bukan hanya mempunyai keragaman budaya yang melimpah, Vietnam juga memiliki sesuatu yang sangat unik.
Pasalnya, sesuatu ini tidak dimiliki oleh negara-negara yang ada di kawasan Asia Tenggara lainnya.
BACA JUGA:Daftar Nomor Telepon Helpdesk Kejati di Seluruh Indonesia, Pusat Bantuan Rekrutmen CASN
Ternyata, di Vietnam ada sebiah kota yang cukup unik lantaran dalam sehari kota ini mengalami 4 musim.
Sementara di negara lain, suatu musim biasanya dirasakan menyeluruh ke penjuru-penjuru negaranya.
Tapi di negara Vietnam, hanya kota ini yang mempunyai 4 musim dalam sehari.
Kota yang memiliki 4 musim dalam sehari di negara Vietnam adalah Kota Sa Pa.
BACA JUGA:Cek NIK Kamu Disini! Ada BLT Rp1.500.000 Bagi 10 Juta Penerima, Cair Senin Ini
Kota Sa Pa di Viertnam punya musim salju lantaran letaknya berada lebih dekat dengan Tiongkok.
Keberadaannya di ketinggian 1.500 meter diatas permukaan laut juga membuat kota ini diselimuti salju.
Sebenarnya kota ini sudah ada sejak lama lantaran mulai ditinggali oleh warganya di abad ke-15.
Kota Sa Pa dikelilingi oleh lembah dan bukit-bukit yang tinggi dan curam di dekatnya.
BACA JUGA:SEPTEMBER BERKAH! KPM Bansos PKH dan BPNT Dapat Ekstra 10 Kg Beras, Pastikan Kamu Sebagai Penerima