Tidak Diikutsertakan Pelatih Italia Luciano Spalleti, Tanda Emil Audero Jadi Kiper Baru Timnas Indonesia?

Jumat 22-09-2023,13:55 WIB
Reporter : Firyansyah
Editor : Firyansyah

PALEMBANG, PALPRES.COM - Tidak Diikutsertakan Pelatih Italia Luciano Spalleti, Tanda Emil Audero Jadi Kiper Baru Timnas Indonesia?

Kiper asal klub Inter Milan Emil Audero tampaknya bakal menjadi kiper baru bagi Timnas Indonesia.

Emil Audero sepertinya makin mantap untuk berganti kewarganegaraan agar bisa memperkuat skuad Garuda. 

Sudah ada tanda-tanda sang pemain bakal segera dinaturalisasi. 

BACA JUGA:5 Pemain Naturalisasi Ini Belum Pernah Bela Timnas, Nomor 4 Menikah dengan Perempuan Indonesia

BACA JUGA:Pilih Indonesia atau Italia, Ini Jawaban Berkelas Calon Kiper Timnas Indonesia

Sebenarnya, coach Shin Tae-yong sudah lama menginginkan Emil Audero Mulyadi untuk dinaturalisasi dan bergabung di Timnas Indonesia.

Akan tetapi, PSSI selaku induk tertinggi sepakbola Indonesia sudah melakukan pendekatan sejak 2017 belum membuahkan hasilnya.

Namun, sejak Erick Thohir menjadi ketua umum PSSI, situasinya kini telah berubah.

Ada tanda-tanda pemain berusia 26 tahun tersebut bersedia dan mau dinaturalisasi menjadi Warga Negara Indonesia (WNI).

BACA JUGA:Kiper Ganteng Asal Italia Ini Jadi Gabung Timnas Indonesia? Berikut Tanda-tandanya

BACA JUGA:Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Bakal Bertambah, Shin Tae-yong Sudah Temui Exco PSSI

Berikut ini ada 4 tanda Emil Audero bakal berseragam merah putih.

4. Follow Instagram Erick Thohir

Emil Audero diketahui saling follow Instagram dengan Ketua Umum PSSI, Erick Thohir. 

Kategori :