Ini adalah pilihan tepat bagi mereka yang mencari kendaraan listrik ramah lingkungan dan hemat bahan bakar.
Ini 5 keunggulan mobil Hyundai Ioniq Electric.
1. Bertenaga
BACA JUGA:Jejak Sejarah dan Keindahan Alam! Ini 6 Objek Wisata Melegenda di Palembang yang Wajib Dijelajahi
Hyundai Ioniq Electric dibekali motor listrik berkapasitas 134 tenaga kuda dan torsi 295 Nm.
Dengan tenaga tersebut, mobil ini cukup responsif dan memiliki akselerasi yang baik.
2. Baterai
Hyundai Ioniq Electric dibekali baterai lithium-ion berkapasitas 38,3 kWh.
BACA JUGA:5 Air Terjun di Empat Lawat Lawang Ini Wajib Dikunjungi, Tersembunyi di Kawasan Bukit Barisan
BACA JUGA:Calon Pengusaha Wajib Tahu! 6 Tips Sukses Berwirausaha Bagi Mahasiswa
Baterai ini memungkinkan mobil menempuh jarak sekitar 275 hingga 311 km dengan muatan penuh, tergantung kondisi cuaca dan gaya berkendara.
3. Pengisian Baterai
Mobil ini mendukung pengisian cepat yang memungkinkan pengguna mengisi baterai sekitar 80 menit dalam waktu sekitar 30 menit.
Selain itu, mobil ini juga dapat diisi dayanya dari stop kontak rumah tangga biasa, namun waktu pengisiannya akan lebih lama.
BACA JUGA:Duda Pirang Merapat! Inilah 5 Daerah Pencetak Janda Terbanyak di Jawa Barat, Bandung Termasuk?