Keren! Gadis Cantik Asal Empat Lawang Ini Dapat Beasiswa ke Luar Negeri, Simak Profilnya di Sini

Senin 09-10-2023,01:29 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : Sulis Utomo

Gadis cantik yang mempunyai hobi olahraga dan membaca ini pernah meraih juara 3 tilawatil qur'an tingkat SMP-SMA di pesantren, juara 1 seni tunggal baku (silat), juara 3 nasyid tingkat SMP-SMA di pondok pesantren, juara 1 hafalan juz amma tahun 2018.

Adelia sangat berharap untuk anak muda terkhusus yang tinggal di Empat Lawang, agar selalu semangat dalam menuntut ilmu karena menuntut ilmu itu tidak ada batasan umur.

Menuntut ilmu bukan hanya duduk di bangku dan memperhatikan guru.

BACA JUGA:Berikut Nama-nama Peraih Beasiswa Penuh dari Pertamina Hulu Rokan untuk Daerah Ini

BACA JUGA:Baznas Lubuklinggau Putus Beasiswa Mahasiswa Abadi, Batas Akhir Sampai Semester 8

Ilmu dapat ditemukan di mana saja dan kapan saja. 

Ingat sebuah pepatah mengatakan tuntutlah ilmu dari buaian hingga ke lihat lahat.

“Semangat, jadikan orang tua sebagai alasan utama dan kesuksesan sebagai buah juang kita dan yang paling penting lillahi ta'ala,” pesan Adelia.*

Kategori :