Bansos PKH dan BPNT Cair Serentak ke ATM Minggu Ini, Cek Penerima Bisa via HP!

Selasa 10-10-2023,11:22 WIB
Reporter : Try Dina
Editor : Sulis Utomo

Kemudian untuk bansos PKH, mulai Juli 2023 lalu penyaluran dibagikan per dua bulan. 

BACA JUGA:MPV Ini Bisa Jadi Pilihanmu, Irit BBM dan Cocok untuk Keluarga Besar

BACA JUGA:Bansos Akhir Tahun 30 Kilogram Beras Disalurkan Mulai Senin Besok, Daftar Penerima Cek Disini!

Jadi untuk tahap 5 ini dana yang diterima hanya 2 bulan saja. 

Khusus penyaluran menggunakan lembaga bayar bank. 

Meliputi Bank BRI, BNI, BSI, dan Mandiri. 

Selanjutnya, mengenai perhitungan dana tetap memakan perhitungan per tahun berdasakan juknis yang sudah ada. 

BACA JUGA:Catat Tanggalnya! BLT BPNT via Pos Segera Cair, Masyarakat Miskin Terima Uang Gratis Rp600.000

BACA JUGA:Cek Kriteria dan Syarat Terbaru Penerima Bansos PKH Tahap 4, Cair Oktober 2023

Maksimal 3 keluarga dalam satu pengurus PKH (Dibuktikan dengan KK yang sama, dan pertalian kandung).

Jika merujuk pada laman www.siks.kemensos.go.id, status dana bansos penerima masih belum berubah. 

Bahkan dibeberapa daerah masih dalam tahap 4. 

Sehingga penerima bansos harap bersabar lebih lama lagi, sampai rekening bansos yang mereka miliki terisi.

BACA JUGA:4 Pembalap Bakal Absen di MotoGP Mandalika 2023, Pembalap Moto2 Indonesia Malah Gak Sabaran

BACA JUGA:Punya Kualitas Bagus, Pemain Kesayangan Shin Tae-yong Ini Layak Main di Liga Korea, Susul Asnawi Mangkualam

Untuk mengetahui nama penerima kamu bisa akses link www.cekbansos.go.id lewat hape saja.

Kategori :