Kapan Bansos PKH Tahap 4 Cair? Cek Jadwal Pencairan dan Penerima di Sini

Rabu 11-10-2023,09:45 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

Bisa pula dengan mengakses website cekbansos.kemensos.go.id.

 

Syarat Penerima Bansos PKH Tahap 4 2023

Bagi masyarakat yang belum mengetahui apa saja syarat penerima bansos PKH tahap 4 2023, berikut syarat penerima bantuan sosial PKH tahap 4 2023 dari pemerintah.

- Penerima bansos PKH harus masuk dalam golongan keluarga kurang mampu

BACA JUGA:Rezeki KPM Bertambah, 4 Bansos Cair di Minggu Ini, Ada Uang Tunai dan Sembako

- Penerima bansos PKH harus terdaftar di DTKS Kemensos dan laman cekbansos.kemensos.go.id

- Penerima bansos PKH harus memiliki anggota keluarga dengan kriteria ibu hamil

- Penerima bansos PKH harus memiliki anak balita berusia 0 sampai 6 tahun

- Penyandang disabilitas berat

BACA JUGA:Daftar 7 Golongan yang Berhak Menerima Bansos 2023, Siapa Saja ya?

- Memiliki anggota keluarga yang sudah lanjut usia berusia 70 tahun

- Memiliki anggota keluarga yang sedang bersekolah pada jenjang SD, SMP, dan SMA

 

Hal ini sejalan dengan kriteria penerima bansos PKH tahap 4 2023 yang sebelumnya sudah ditetapkan oleh Kemensos. 

Adapun kriteria penerima bansos PKH, yakni ibu hamil, balita, lansia, penyandang disabilitas, anak SD, anak SMP, dan anak SMA.

Kategori :